home
Berita
Pengumuman
Artikel
Video
LAPORAN KINERJA 2024
Simulasi Penggunaan APAR (Alat Pemadam Api Ringan)
Balai Diklat Keuangan Pontianak
Jumat, 16 Februari 2024 08:32 WIB
Jumat (16/2), BDK Pontianak menyelenggarakan Simulasi Penggunaan APAR (Alat Pemadam Api Ringan). Kegiatan yang diikuti oleh seluruh pegawai ini bertujuan agar semua pegawai BDK Pontianak mengetahui bagaimana cara menggunakan APAR sebagai penanganan pertama apabila terjadi kebakaran.
Dalam simulasi ini dijelaskan cara penggunaan APAR (Alat Pemadam Api Ringan) yang tepat dan benar, yaitu:
Galeri
None
Layanan Informasi Unit
Layanan Informasi Kediklatan dan Pembelajaran
Layanan Bantuan dan Pengaduan
Informasi Publik