home
Berita
Pengumuman
Artikel
Video
LAPORAN KINERJA 2024
PJJ Analyzing Point
Balai Diklat Keuangan Pontianak
Senin, 27 Februari 2023 16:50 WIB
Kepala BDK Pontianak membuka PJJ Analyzing Point. PJJ ini bertujuan untuk Membentuk pegawai yang memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam melaksanakan kegiatan penelitian pemenuhan ketentuan larangan dan/atau pembatasan (Analyzing Point).
Dalam PJJ ini diajarkan beberapa materi diantaranya:
Gambaran Umum Petugas Analyzing Point
Penyegaran Tata Laksana Impor dan Ekspor
Pengetahuan Larangan dan Pembatasan Impor/Ekspor
Identifikasi dan Klasifikasi Barang Lartas Tertentu
Aplikasi Petugas Analyzing Point pada Sistem INSW dan
CEISA
Penerapan dan Permasalahan terkait Analyzing Point di
DJBC
Layanan Informasi Unit
Layanan Informasi Kediklatan dan Pembelajaran
Layanan Bantuan dan Pengaduan
Informasi Publik