Default thumbnail

Perkuat Sinergi dan Pelayanan untuk Kinerja Lebih Baik

Senin, 19 Februari 2024 14:32 WIB

Sinergi sebagai salah satu nilai-nilai Kementierian Keuangan mempunyai peran dan dampak yang besar terhadap pelayanan di Balai Diklat Keuangan Yogyakarta sebagai unit penyelenggara pelatihan di bidang Keuangan negara.

Default thumbnail

Selalu Aktif Mengikuti Proses Pembelajaran

Senin, 29 Januari 2024 17:03 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta di awal pekan ini menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Bendahara Pengeluaran/Bendahara Pengeluaran Pembantu Angkatan I yang diselenggarakan secara daring.

Default thumbnail

Bekal bagi Pemeriksa Dokumen Bea dan Cukai

Senin, 22 Januari 2024 15:48 WIB

Mengawali pelatihan di tahun 2024, Balai Diklat Keuangan Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Peneliti Dokumen Tingkat Dasar yang diselenggarakan secara daring.

Default thumbnail

PPSPM Memegang Peran Penting Dalam Pengeluaran Negara

Senin, 20 November 2023 14:21 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Pejabat Penandatangan Surat Perintah Membayar Angkatan V

Default thumbnail

Pemahaman yang Komprehensif untuk Menunjang Tusi

Senin, 23 Oktober 2023 14:16 WIB

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan, keahlian, keterampilan, dan sikap Pejabat Hanggar Pabean dan Cukai di Ditjen Bea dan Cukai, atau pegawai lain yang akan ditempatkan sebagai pejabat hanggar dalam melaksanakan tugas …

Default thumbnail

Gulirkan Semangat PSIAP Kepada Seluruh Pegawai

Selasa, 17 Oktober 2023 17:15 WIB

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan pegawai Direktorat Jenderal Pajak yang ditugaskan menjadi trainer atas proses bisnis pendaftaran, pengelolaan Surat Pemberitahuan (SPT), Pembayaran, dan Taxpayer Account Management (TAM) (khususnya subproses Taxpayer

Default thumbnail

Pentingnya Perencanaan Anggaran

Senin, 16 Oktober 2023 09:53 WIB

Pekan ini Balai Diklat Keuangan Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan PJJ Analisis Biaya dan Anggaran Tingkat Satuan Kerja Angkatan I.

Default thumbnail

Pentingnya Integrasi Data Perpajakan

Rabu, 4 Oktober 2023 12:46 WIB

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan pegawai Direktorat Jenderal Pajak yang ditugaskan menjadi trainer atas proses bisnis pendaftaran, pengelolaan Surat Pemberitahuan (SPT), Pembayaran, dan Taxpayer Account Management (TAM) (khususnya subproses Taxpayer

Kepatuhan Wajib Pajak Adalah Kunci Keberhasilan

Kepatuhan Wajib Pajak Adalah Kunci Keberhasilan

Senin, 25 September 2023 14:35 WIB

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan pegawai Direktorat Jenderal Pajak agar memahami proses penagihan pajak dengan benar sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku

Default thumbnail

Perencanaan Mitigasi Bencana

Senin, 18 September 2023 16:36 WIB

Dalam rangka meningkatkan pemahaman terkait kerangka dan panduan implementasi manajemen keberlangsungan bisnis (MKB)

Default thumbnail

Tantangan Seorang Pejabat Pembuat Komitmen

Senin, 4 September 2023 14:42 WIB

Dalam rangka meningkatkan kompetensi pegawai dalam melaksanakan tugas dan fungsi Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dalam proses pengadaan barang/jasa pemerintah dan pengelolaan keuangan sesuai dengan peraturan yang berlaku,

Default thumbnail

PPSPM: Kunci Dalam Pengeluaran Negara

Senin, 21 Agustus 2023 15:20 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan kegiatan PJJ Evaluasi dan Sosialisasi Pembiayaan Ultra Mikro (UMi) Angkatan I dan PJJ Pejabat Penandatangan Surat Perintah Membayar (PPSPM) Angkatan IV.

Default thumbnail

E-Commerce Semakin Pesat, Perlunya Pengawasan DJBC

Senin, 7 Agustus 2023 15:49 WIB

Dalam rangka membentuk pegawai Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) yang mampu melakukan pengawasan dan pelayanan kepabeanan atas perdagangan berbasis elektronik (e-commerce) sesuai dengan ketentuan yang berlaku, Balai Diklat Keuangan …

Default thumbnail

Perencanaan yang Baik Akan Berujung Pada Pelaksanaan yang Baik

Senin, 31 Juli 2023 17:30 WIB

Dalam rangka meningkatkan kompetensi pegawai Kementerian Keuangan dalam menyusun dokumen perencanaan penganggaran sesuai peraturan yang berlaku, Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan kegiatan PJJ Perencanaan Penganggaran Bagi Staf.

Default thumbnail

Tetap Berkarya dan Bermanfaat Bagi Sekitar

Senin, 17 Juli 2023 13:30 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan pembukaan PJJ Persiapan Purnabhakti pada hari ini, Senin, 17 Juli 2023.

Default thumbnail

Terjemahkan Data Melalui Tools Tepat

Senin, 12 Juni 2023 16:42 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan empat kegiatan pelatihan, yaitu PJJ Peningkatan Kompetensi Fungsional Penilai Pemerintah Muda, PJJ Peningkatan Kompetensi Public Speaking Tingkat Dasar Angkatan I, PJJ Pengolahan Data …

Default thumbnail

Pentingnya Bahasa Inggris Bagi Pegawai Bea Cukai

Senin, 5 Juni 2023 14:58 WIB

Dalam rangka meningkatkan kompetensi pegawai Kementerian Keuangan dalam menggunakan Bahasa Inggris dengan penekanan pada tema dan situasi kegiatan kepabeanan dan cukai guna memperlancar pelaksanaan tugas dan fungsi organisasi Direktorat Jenderal …

Default thumbnail

Kelola Uang Negara Dengan Tepat dan Terintegrasi

Senin, 22 Mei 2023 16:36 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan dua kegiatan pelatihan yaitu Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Bendahara Pengeluaran/Bendahara Pengeluaran Pembantu Angkatan I dan Pelatihan Sumber Daya Alam Berupa Hutan Produksi (Blended). …

Default thumbnail

Timba Ilmu Bersama Ekspertisi

Senin, 8 Mei 2023 14:50 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan dua kegiatan pelatihan, yaitu Pelatihan Teknis Penggunaan Pemindai Kabin dan Kargo Lanjutan dan Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Staf Pejabat Pembuat Komitmen Angkatan I.

Default thumbnail

Ketelitian dalam Pindai Kabin dan Kargo

Rabu, 3 Mei 2023 16:56 WIB

Balai Diklat Keuangan Yogyakarta pekan ini menyelenggarakan Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Pengantar Penggunaan Pemindai Kabin dan Kargo yang diselenggarakan secara daring.

« Pertama Sebelumnya Halaman 2 dari 10. Selanjutnya